Resep Cara Membuat Sop Ayam Jamur Kerang |
Bahan :
- 800 gr Daging Ayam
- 15 biji Jamur Merang
- 50 gr Scallops (kerang kering)
- 3 Siung Bawang Putih
- 3 sdk Minyak Goreng
- 2 sdk Minyak Wijen
- 1/4 sdk Garam
Cara Membuat :
1. Rebus ayam dengan air panas bentar, buang air darah.
2. Rendam Jamur Shitake kering, airnya rendamnya jangan di buang.
3. Panaskan Minyak goreng dan Minyak wijen yang sudah di campur, setelah panas tumis bawang putih dan ayam bentar.
4. kukus air dalam pot masak sup, masukin sisa air bekas rendam jamur, masukin juga ayam yang sudah di tumis dan jamurnya. masak selama kurang lebih 20 menit sampai daging empuk, masukin kerang keringnya masak
5. menit lagi nambah garam sesuai selera ok jadi.
dan berikut Resep Cara Membuat Ayam Tim Jamur
Resep Cara Membuat Ayam Tim Jamur |
- 1 ekor ayam kampung, dipotong 4 bagian
- 1 sendok teh air jeruk lemon
- 4 buah jamur shitake, direndam air, diiris panjang
- 3 cm jahe, diiris korek api
- 2 sendok makan kecap asin
- 1 1/2 sendok teh minyak wijen
- 1/4 sendok teh garam
- 1/2 sendok teh merica bubuk
- 1/4 sendok teh gula pasir
- 1 batang daun bawang, dipotong panjang 5 cm
Cara membuat:
1. Lumuri ayam dengan air jeruk lemon. Diamkan 15 menit. Cuci bersih.
2. Letakkan di pinggan tahan pangs.
3. Lumuri dengan kecap asin, minyak wijen, garam, merica bubuk, dan gula pasir. Tabur dengan jamur shitake, jahe, dan daun bawang.
4. Kukus 60 menit dengan api kecil sampai meresap.
Demikian informasi terbaru seputar Resep Cara Membuat Sop Ayam Jamur Kerang, semoga artikel diatas dapat bermanfaat buat anda sekalian, jadikan ini sebagai inspirasi untuk memasak dan jangan lewatkan juga resep menarik lainnya mengenai :
> Resep Membuat Ayam Kuah Bumbu Kuning
> Resep Membuat Bubur Ketan Hitam Spesial
> Resep Membuat Pisang Molen Goreng Renyah
Info Terbaru
By
Published: 2013-09-24T23:00:00+07:00
Resep Cara Membuat Sop Ayam Jamur Kerang
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Ayam & Daging /
Jamur /
Resep Masakan
dengan judul "Resep Cara Membuat Sop Ayam Jamur Kerang". Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://mamajots.blogspot.com/2013/09/resep-cara-membuat-sop-ayam-jamur-kerang.html.